POJOKMALIOBORO.com - Ketika tiba waktu gajian, seringkali Anda mulai membuat daftar belanjaan kebutuhan apa saja yang harus dibeli. Jika ingin berbelanja, Anda bisa belanja secara online di Blibli saat promo gajian Big Pay Day.
Promo gajian ini berlangsung pada tanggal 25 setiap bulannya. Ada berbagai penawaran dan promo seperti gratis ongkir, brand deals, atau cashback. Lalu, apa saja rekomendasi produk terbaik yang ada di Big Pay Day Blibli?
Rekomendasi Produk Promo Gajian
Terdapat beberapa jenis barang yang akan direkomendasikan untuk Anda sebagai referensi. Penasaran apa saja rekomendasi produknya? Yuk, langsung simak ulasannya berikut ini.
Baca Juga: Kejati DIY Tetapkan Lurah Caturtunggal Menjadi Tersangka Dugaan Penyalahgunaan Tanah Kas Desa
1. Robot Vacuum Cleaner
Pertama, ada Ecovacs Deebot T10 OMNI Robot Vacuum Cleaner. Ini adalah robot yang berfungsi untuk membersihkan ruangan dengan teknologi canggih. Robot ini memiliki kemampuan mengenali dan menghindari objek berbasis artificial intelligence (AI).
Spesifikasi dari robot ini juga seperti adanya air freshener yang mampu membersihkan dengan penyegar udara. Selain itu, mempunyai daya hisap hingga 5000 Pa dan dapat dikontrol menggunakan voice control di aplikasi YIKO.
Robot pembersih vakum ini mempunyai kapasitas daya 25 Watt dengan pemakaian saat bekerja hanya 1000 Watt. Harga dari robot ini sedang promo drastis hanya 15,8 jutaan rupiah saja dari harga normal 18,9 jutaan rupiah.
Baca Juga: Yuuukk Borong Bakpia di Pesta Bakpia 2023 Teras Malioboro 1
2. Ergobaby Omni Breeze Baby Carrier
Selanjutnya ada produk baby carrier. Baby carrier yang satu ini mempunyai keunggulan seperti jaring khusus yang lembut dan fleksibel menutupi seluruh bagian. Selain itu, fiturnya dirancang khusus memungkinkan mendapat lebih banyak aliran udara.
Strap pada bagian bahunya empuk dan penyangga pinggang membuat bayi nyaman ketika menggunakannya. Tidak hanya itu saja, penggunaannya juga praktis dan bisa menggunakan empat posisi gendong, yaitu depan hadap dalam, depan hadap luar, samping, dan belakang.
Baby carrier yang satu ini mempunyai tampilan yang ergonomis, mudah digunakan, simpel, dan tentunya sangat nyaman ketika digunakan. Harga dari baby carrier ini juga cukup terjangkau yaitu sekitar 2,9 jutaan rupiah saja.
Artikel Terkait
Sinopsis Drama Korea Oasis Kisahkan Persahabatan dan Cinta Tiga Anak Muda Berlatar Tahun 90an
The Secret Romantic Guesthouse, Kisahkan Putri Pemilik Ihwawon Inn dan Rahasia Putra Mahkota yang Digulingkan
Gelaran Metaverse Fashion Week 2023, Begini Cara Mengelola Fashion Digital Anda dengan Aman
Joseon Attorney: A Morality, Woo Do Hwan Berperan sebagai Pengacara Cakap yang Datang untuk Balas Dendam
Mataram Bakpia Kukus Kini Lebih Lengkap setelah Berkolaborasi dengan Siliwangi Bolu Kukus